Kritik Dalam Bentuk Essay

Puisi 
              "Dursasana Peliharaan Istana"
                     Oleh: M.Shoim Anwar

Dalam setiap karya sastra, tentunya pengarang maupun penulis menampakkan makna yang berkaitan dengan kehidupan nyata. Contohnya dalam isi puisi yang berjudul "Dursasana Peliharaan Istana", ini pengarang memberikan makna dalam karyanya tersebut. makna yang pertama yakni sebagai bawahan / anak buah harus bersikap sewajarnya kepada pemimpin, bukan dengan bersikap berlebihan hanya untuk mendapatkan penilaian terbaik di mata pemimpin. makna yang kedua yakni dalam melaksanakan pekerjaan harus dengan baik dan benar. makna yang ketiga yakni saat menjadi pemimpin haruslah bijaksana dan tegas dalam mengambil keputusan. Dalam puisi tersebut nampak jelas bahwa raja dan pejabat istana tidak mampu dalam menyelesaikan masalah dalam istana tersebut. sehingga, raja menyewa Dursasana untuk menenggelamkan kawula. namun, sayangnya Dursasana tidak menjalankan tugasnya dengan baik. hingga akhirnya Dursasana pun musnah. 

Dian Dikatika
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
Pendidikan Bahasa Indonesia

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kritik & Essai Puisi

Mengkaji Puisi

Kritik & Essai Video